Beranda2024-08-22T15:29:41+08:00

Tentang Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik

Badan Kesatuan Bangsa Politik Kabupaten Karangasem merupakan salah satu lembaga teknis daerah, melaksanakan penyusunan dan pelaksanaan Kebijakan Daerah dibidang Kesatuan Bangsa Politik.

Layanan Kami

BERIKUT LAYANAN BADAN KESBANGPOL KABUPATEN KARANGASEM

Belanja Hibah

 SOP Belanja Hibah

Pengaduan

Sampaikan aspirasi

Download

Download File-file dari kami

Informasi Terbaru

KEGIATAN KESBANGPOL KAB. KARANGASEM

Karangasem Gelar Upacara HSP Ke-97, Wakil Bupati Ajak Pemuda “Bergerak” Demi Persatuan Bangsa

By |Oktober 29th, 2025|Categories: Kegiatan|

Pemerintah Kabupaten Karangasem menyelenggarakan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) Ke-97 Tahun 2025 dengan khidmat pada hari Selasa, 28 Oktober 2025. Bertempat di Lapangan Upacara "Tanah Aron" Amlapura, peringatan tahun ini mengusung tema "PEMUDI BERGERAK, INDONESIA BERSATU." ​Tema tersebut bertujuan mengajak seluruh pemuda untuk beraksi nyata (Bergerak) demi kemajuan bangsa, memperkuat persatuan nasional (Indonesia Bersatu) di tengah keberagaman, sekaligus menegaskan peran pemuda sebagai penentu dan penggerak utama masa depan Indonesia. ​Wakil Bupati Karangasem, Pandu Prapanca Lagosa, S.H., M.H., bertindak sebagai Inspektur Upacara. Sementara itu, posisi Perwira Upacara diemban oleh [...]

Roadshow P4GN di Karangasem: Tegaskan Tanggung Jawab Bersama dalam Pencegahan Narkotika

By |Oktober 19th, 2025|Categories: Galeri Foto, Kegiatan|

Rangkaian kegiatan Pencegahan, Pemberantasan Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN) yang telah diselenggarakan secara roadshow di delapan kecamatan di Kabupaten Karangasem sejak 8 Oktober, resmi ditutup di Kelurahan Padangkerta, Kecamatan Karangasem, pada Kamis, 17 Oktober 2025. Sosialisasi P4GN di Padangkerta ini dihadiri oleh 30 peserta yang terdiri dari tokoh masyarakat, tokoh adat, dan perwakilan pemuda-pemudi setempat. Kegiatan ini juga dihadiri oleh narasumber dan perwakilan dari instansi terkait, termasuk Satres Narkoba Polres Karangasem, Kapolsek Karangasem, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK), dan Kesbangpol Bidang Wasbang. Lurah Padangkerta, I Nyoman Suardana, S.H., [...]

Arsip

Terbaru

Kategori

Go to Top